Tugas wawancara
Pada kesempatan kali ini saya diberi tugas untuk
mewawancarai salah satu UKM. Disini saya mewawancarai sebuah kedai bernama
‘SOSIS BAKAR TETEH’ yang bertempat di Wisma Asri 1 jalan Markisa blok L No. 46
Berikut beberapa pertanyaan yang saya berikan :
1.
Kapan usaha ini mulai dibuka ?
Sejak tahun 2011
2.
Berapa modal awal untuk usaha ini?
Modal pertama kali sebesar 300.000 yang
berasal dari uang pribadi
3.
Apa saja yang dijual di kedai ini?
Sosis, otak-otak dan bakso
4.
Bagaimana pencatatan pengeluaran dan pemasukan
usaha Anda?
Untuk pengeluaran saya catat di buku
catatan kecil.
5.
Berapa laba yang diperoleh setiap harinya?
Kalau perhari saya mendapat ssekitar
350.000 sedangkan untuk akhir pekan sekitar 500.000
6.
Apa yang Anda lakukan dengan laba tersebut?
Biasanya untuk membeli bahan-bahan dan
sisanya ditabung untuk biaya anak sekolah.
7.
Berapa jumlah barang yang dikeluarkan untuk
setiap harinya?
Untuk bumbu keseluruhan Rp. 100000, 2
kardus sosis seharga Rp. 550000, otak-otak 200 buah, dan bakso 200 buah.
8.
Siapa saja pelanggan dari usaha Anda ?
Biasanya pelajar, mahasiswa, ada juga dari
yamaha music dan mnc tv.
9.
Bisa terima pesanan? Pernah ada yang melakukan
pemesanan?
Bisa, pernah waktu itu untuk acara ulang tahun serta
khitanan
10.
Selama ini apa pernah ada pelanggan yang
berhutang?
Selama ini belum ada, semuanya tunai. Bahkan
jika ada pelanggan yang memesan dengan jumlah pembelian Rp. 30000 mungkin akan
saya kirim tanpa ongkos kirim.
No comments:
Post a Comment